
Dalam butir kegiatan administrator kesehatan, kegiatan penyusunan kerangka acuan kerja menjadi salah satu kegiatan utama yang memiliki nilai cukup tinggi dan norma waktu cukup lama.
Nilai angka kredit untuk 1 kerangka acuan kerja adalah sedangkan norma waktu untuk penyusunan kerangka acuan menurut anjab ABK kemeneterian kesehatan adalah 300 menit.
Penyusunan kerangka acuan kerja memiliki berbagai macam bentuk, tergantung kebutuhan dari kegiatan...